Bagi para pencari info tentang CPNS 2014, Sudah harus siap-siap nih pasalnya Kemenpan RB sudah mengeluarkan daftar instansi pusat dan daerah yang membuka tes CPNS 2014, dan kemungkinan untuk tahun ini TES CPNS dilakukan dengan sistem CAT semua. berbeda dengan tahun lalu dimana ada sistem CAT dan LJK. HAL INI ADALAH UPAYA REFORMASI BIROKRASI UNTUK MENGHINDARI KECURANGAN.
Berikut ini adalah Daftar Instansi Pusat dan daerah yang dapat alokasi dari Kemenpan RB
DAFTAR LENGKAP INSTANSI PUSAT PEMERINTAH
YANG MEMBUKA FORMASI LOWONGAN CPNS
2014
Total Instansi Pusat sebanyak 77 Instansi yang terdiri:
-
Sebanyak 34 Kementerian dan Kementerian Koordinator.
- Sebanyak 16
Sekrertariat Negara dan Lembaga Negara.
- Sebanyak 27 Lembaga Pemerintah Non
Kementerian.
Daftar Lengkap Instansi Pusat yang membuka formasi cpns
2014
1. Kementerian Luar Negeri
2. Kementerian Dalam Negeri
3.
Kementerian Pertahanan
4. Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia
5.
Kementerian Perdagangan
selengkapnya bisa anda dilihat di http://www.cpnsonline.com/?id=twins26
sedangkan untuk Instansi daerah beriku ini daftarnya
Sebanyak 405 Provinsi dan Kabupaten/kota mendapat formasi cpns 2014, dengan
rincian sebagai berikut;
- Provinsi yang mendapat formasi hanya 28 Provinsi,
sedangkan yang tidak mengusulkan sebanyak 8 provinsi; diantaranya adalah :
1. Provinsi Jawa Timur
2. Provinsi DKI Jakarta
3. Provinsi Jawa Barat
4. Provinsi Banten
dlll
- Kabupaten yang
diberikan hanya 309, sedangkan yang tidak mengusulkan sebanyak 100
kabupaten;
Diantaranya adalah :
1. Kabupaten Lebak
2. Kabupaten Tuban
3. Kabupaten Jepara
4. Kabupaten Sleman
dlll
- Kota yang diberikan formasi hanya 68, sedangkan yang tidak
mengusulan sebanyak 25 kota;
Diantaranya adalah :
1. Kota Surabaya
2. Kota Yogyakarta
3. Kota Pasuruan
4. Kota tangerang dlll
- Hanya Lampung Timur menarik kembali
(membatalkan) usulan untuk mendapatkan formasi cpns tahun 2014.
Untuk mengetahui daftar lengkap instansi pusat dan daerah anda bisa mengunjungi link berikut ini
No comments:
Post a Comment
Terimakasih telah berkunjung di blog saya.. silahkan tinggakan komentar